Ekspor naik 206 persen, pemulihan ekonomi Sultra terjaga

ANTARA - Provinsi Sulawesi Tenggara mengalami pemulihan ekonomi yang tetap terjaga di masa pandemi COVID-19. Pemulihan ekonomi yang bergerak naik dapat dilihat dari berbagai indikasi pada neraca bulan Januari 2022 ini. Salah satunya adalah angka ekspor yang naik pesat di angka 206 persen dibanding periode yang sama di tahun sebelumnya. (Saharudin/Yovita Amalia/Rinto A Navis)