Profil daerah harus akurat, Sultra canangkan Data Desa Presisi

ANTARA - Guna mewujudkan daerah maju dan sejahtera, Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara mencanangkan Data Desa Presisi pada seluruh kabupaten kota yang ada di Sultra. Program ini merupakan upaya Pemprov Sultra untuk melahirkan desa yang memiliki profil akurat sebagai pijakan bagi pemerintah dalam menjalankan kebijakan pembangunan. (Saharudin/Chairul Fajri/Rinto A Navis)

COPYRIGHT © ANTARA 2023

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.