Timsel setor 10 nama calon komisioner KPU Sultra ke KPU RI
Jumat, 24 Maret 2023 21:58
ANTARA - Tim Seleksi Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sulawesi Tenggara (Timsel KPU Sultra) telah mengantongi 10 nama calon anggota KPU Sultra untuk masa bakti 2023-2028. Timsel menyebut ke sepuluh nama tersebut merupakan hasil penjaringan terakhir dalam tes kesehatan dan fit and proper test yang langsung disetorkan ke KPU RI pada Sabtu besok. (Saharudin/Soni Namura/Gracia Simanjuntak)